Cocok Buat Lauk Pauk Anak Kos, Begini Resep dan Cara Membuat Bihun Goreng Sederhana

Cocok Buat Lauk Pauk Anak Kos, Begini Resep dan Cara Membuat Bihun Goreng Sederhana

Cocok Buat Lauk Pauk Anak Kos, Begini Resep dan Cara Membuat Bihun Goreng Sederhana-Ilustrasi -Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COM – Bihun merupakan salah satu jenis mie yang memiliki warna putih bening dan tekstur yang lembut.

Mie bihun memiliki bentuk yang tipis dibandingkan mie lainnya. Mie bihun memang tidak mengenyangkan jika di konsumsi namun dapat mengganjal rasa lapar.

Mie bihun bisa di olah dengan berbagai variasi makanan yang lezat dan nikmat. 

Nah, salah satu olahan dari mie bihun adalah bihun goreng yang cara pembuatnya sangat mudah dan praktis.

BACA JUGA:Hebohhh!! Ada Isu Larangan Untuk Nobar Pertandingan Timnas U23, Kemenpora Langsung Beri Tanggapan

BACA JUGA:Lima Jagoan Muda Siap Unjuk Gigi, Garuda Muda Berambisi ke Final Piala Asia U-23

Bihun goreng bisa menjadi menu yang pas dan cocok buat anak kos karena pembuatannya yang sederhana.

Berikut ini akan dibagikan resep dan cara membuat bihun goreng yang sederhana. 

Pertama-tama siapkan terlebih dahulu bahan-bahan yang dibutuhkan.

Berikut ini bahan-bahan membuat bihun goreng.

• Mie bihun

• Sosis (1 bungkus)

• Wortel (1 buah)

• Telur (1 butir)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: