Menyegarkan Dahaga di Tengah Terik Matahari, Begini Cara Membuat Es Lumut Hijau

Menyegarkan Dahaga di Tengah Terik Matahari, Begini Cara Membuat Es Lumut Hijau

Menyegarkan Dahaga di Tengah Terik Matahari, Begini Cara Membuat Es Lumut Hijau-Ilustrasi -Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COM – Di siang hari di saat musim panas tentunya sangat pas dan tepat untuk menikmati kesegaran sajian es.

Salah satu sajian es yang menyegarkan dahaga adalah es lumut hijau. es lumut hijau memiliki citarasa yang nikmat dan akan menggoyang lidah.

Cara membuat es lumut hijau sangat mudah dan praktis. Berikut ini akan dibagikan resep dan cara membuat es lumut hijau.

Pertama siapkan  bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat es lumut hijau.

BACA JUGA:Tips dan Trik Balik Mudik Aman dan Nyaman Bagi Penderita Vertigo

BACA JUGA:Rayo 6 Negeri Seribu Pagoda dan Unikya Kuah Ketupat Di Thailand

Inilah bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat es lumut hijau.

• Daun pandan (30 lembar)

• Nutrijel (2 bungkus)

• Gula pasir (150 gr)

• Fiber cream (3 sdm)

• Susu kental manis (1 kaleng)

BACA JUGA:Diangkat Dari Kisah Nyata, Inilah Sinopsis Film VINA: SEBELUM 7 HARI

BACA JUGA:Ngga Suka Makan Ikan? Siap-Siap Tubuhmu Bakal Menerima Efeknya Bagi Kesehatan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: