Inilah Beberapa Jenis Makanan yang Masih Aman Dicerna Setelah Pukul 7 Malam

Inilah Beberapa Jenis Makanan yang Masih Aman Dicerna Setelah Pukul 7 Malam

Inilah Beberapa Jenis Makanan yang Masih Aman Dicerna Setelah Pukul 7 Malam-Ilustrasi-Berbagai Sumber

Makanan dengan kandungan karbohidrat yang rendah lebih mudah dicerna, terutama saat tubuh sedang dalam keadaan istirahat. 

Contohnya adalah yoghurt, kacang hijau, telur, daging ayam, serta berbagai jenis sayuran seperti jamur kuping, terong, tomat, dan mentimun.

4. Makanan probiotik

Makanan probiotik merupakan salah satu jenis makanan yang dihasilkan melalui proses fermentasi dengan menggunakan bakteri atau ragi. 

Sama halnya dengan serat, kandungan probiotik juga berguna untuk menjaga mikrobioma pada usus. 

Probiotik mampu meningkatkan jumlah bakteri baik di dalam usus manusia, yang pada gilirannya dapat meningkatkan kekebalan tubuh. 

Karena itulah, makanan ini aman untuk dikonsumsi bahkan di malam hari. Biasanya, makanan probiotik dapat ditemukan dalam berbagai jenis seperti tempe, tapai singkong, kefir, dan keju.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: