Resep Ati Ayam Teriyaki Khas Jepang yang Rasanya Top Markotop
Resep Ati Ayam Teriyaki Khas Jepang yang Rasanya Top Markotop-Ilustrasi -Berbagai Sumber
RADARMUKOMUKO.COM – Siapa sih yang tidak tahu dengan makanan-makanan Jepang, makanan Jepang sangat tekenal dengan kenikmatan dan bahkan sudah menggoda saat melihatnya saja.
Makanan jepang ada macam-macam jenisnya, dan bisa kita temui di restouran atau kedai makanan Jepang, namun banyak sekali perhitungan saat mau membelinya saat akhir bulan seperti sekarang, namun jangan khawatir, bisa kita buat di rumah loh.
Contohnya menu yang satu ini, membuatnya simple dengan berbahan dasar ati ayam yang dimasak dengan bumbu teriyaki sehingga memberikan tekstur yang sangat lembut kemudian dicampur dengan bahan bawang putih, dimasak hingga bumbunya menyerap hingga ke dalam, pastinya membuat makananan ini dijamin bikin nagih.
BACA JUGA:Sinopsis Film YOWES BEN 3, Kebingungan Bayu dalam Memilih Cinta Masih Berlanjut
BACA JUGA:Inilah 3 Zodiak yang Sangat Setia Pada Pertemanan, Cocok Buat Jadi Sahabat Seumur Hidup
Membuat menu yang satu ini sangatlah mudah, dikutip dari berbagai sumber, ini dia resep dan cara pembuatannya:
Bahan-bahan:
• 200 gr ati ayam
• 1 ruas jahe
• 5 siung bawang merah
• 5 siung bawang putih
• 4 sdm kecap manis
• 1 sdm saus teriyaki
• 1/2 garam bubuk
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: