Tertarik Kuliah di Parepare? Daftar Aja IAIN Parepare, Cek Program Studi dan Daya Tampungnya di Sini

Tertarik Kuliah di Parepare? Daftar Aja IAIN Parepare, Cek Program Studi dan Daya Tampungnya di Sini

Tertarik Kuliah di Parepare? Daftar Aja IAIN Parepare, Cek Program Studi dan Daya Tampungnya di Sini -Istimewa-Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COM – Kalian mau kuliah di Parepare? Di Parepare terdapat banyak sekali Perguruan Tinggi yang bisa di daftarkan salah satunya adalah IAIN Parepare.

IAIN Pareppare adalah salah satu Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri yang berlokasi di Parepare.

Pada penerimaan mahasiswa baru, IAIN Parepare membuka seleksi jalur SPAN-PTKIN.

Jalur ini membuka program studi sebanyak 28 program studi baik dari jurusan pendidikan hingga hukum.

BACA JUGA:Digitalisasi Berbasis Ekosistem: Meningkatkan Daya Saing dan Adaptasi Pasar

BACA JUGA:Golkar Hampir Pasti 2 Kursi Dapil 3, Demokrat, PKS atau PPP Bakal Gigit Jari

Berikut ini program studi dan daya tampung IAIN Parepare pada seleksi SPAN-PTKIn 2024.

• Pendidikan Agam Islam : Kuota 87

• Pendidikan Bahasa Arab : Kuota 53

• Tadris Bahasa Inggris : Kuota 53

• Hukum Keluarga Islam : Kuota 70

• Hukum Ekonomi Syariah : Kuota 52

• Komunikasi dan Penyiaran Islam : Kuota 52

• Bimbingan dan Konseling Islam : Kuota 52

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: