Inilah Manfaat Masker Kulit Delima Bagi Kecantikan dan Cara Membuatnya
Inilah Manfaat Masker Kulit Delima Bagi Kecantikan dan Cara Membuatnya--
BACA JUGA:Hargai Diri Sendiri, Ini 5 Tips Jitu Agar Tidak Mudah Diremehkan Orang Lain, Ayo Lakukan
Membantu Meregenerasi Kulit
Manfaat lain dari masker kulit delima adalah dapat membantu meregenerasi kulit sehingga menghilangkan sel-sel kulit mati.
Lantas bagaimana cara membuat masker kulit delima?
Berikut ini cara praktis membuat masker kulit delima.
Bahan-bahan :
• Kulit delima
• Madu murni
• Yoghurt alami
BACA JUGA:Susah Membuat Kulit Risol?, Jangan Khawatir, Ini Jawabannya, Risol Roti Tawar Yang Simpel dan Mantap
Cara Membuat :
1. Pertama bersihkan terlebih dahulu kulit buah delima lalu keringkan.
2. Setelah itu haluskan kulit buah delima dengan menggunakan blender atau lainnya.
3. Sarung agar memperoleh bubuk kulit delima yang halus.
4. Selanjutnya campurkan bubuk kulit delima dengan madu dan yoghurt yang telah di siapkan. Aduk hingga tercampur merata.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: