Punya Gejala Kulit Kering dan Gatal? Waspada Bisa Menjadi Pertanda Penyakit Diabetes

Punya Gejala Kulit Kering dan Gatal? Waspada Bisa Menjadi Pertanda Penyakit Diabetes

Punya Gejala Kulit Kering dan Gatal? Waspada Bisa Menjadi Pertanda Penyakit Diabetes--

RADARMUKOMUKO.COM – Diabetes adalah salah satu penyakit dimana kondisi gula darah dalam tubuh yang tinggi.

Penyakit ini merupakan penyakit metabolisme kronis yang harus di waspadai.  Penyakit diabetes umumnya disebabkan oleh adanya faktor gen.

Selain itu juga di sebabkan oleh pola hidup yang tidak sehat dengan mengonsumsi makanan atau minuman yang mengandung pemanis buatan.

BACA JUGA:Harus Berhati-hati Inilah Jenis-jenis Stroke Berdasarkan Penyebabnya, Yuk Simak

Penderita diabetes harus berhati-hati dalam mengonsumsi makanan, karena jika salah dapat menyebabkan gula darah dalam tubuh meningkat.

Pada penderita diabetes yang sudah kronis, penderita harus mengalami amputasi pada sebagian kakinya.

Menurut beberapa sumber, penyakit diabetes ini berpengaruh terhadap kondisi kulit penderita.

Hal ini terjadi karena penyakit diabetes dapat membuat pembuluh darah serta saraf mengalami kerusakan. Akibatnya membuat kulit mengalami rusak.

Kerusakan kulit ditandai dengan kulit menjadi kering serta mengalami gatal-gatal pada kulit.

Kondisi ini bisa semakin parah terutama pada kulit tipis seperti kaki bagian bawah.

BACA JUGA:Benarkah sering naik Kendaraan Bermotor dan Polusi Udara Dapat Menyebabkan Usus Turun atau Hernia?

Tidak hanya itu saja, terdapat tanda lain juga akibat penyakit diabetes yang di tunjukan pada kulit. Berikut ini tanda-tandanya.

• Bercak gelap pada kulit

• Penyembuhan luka kulit lama

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: