Simpel dan Enak Banget, Ini Resep Capcay Kuah Kental Andalan yang Menggugah Selera

Simpel dan Enak Banget, Ini Resep Capcay Kuah Kental Andalan yang Menggugah Selera

Simpel dan Enak Banget, Ini Resep Capcay Kuah Kental Andalan yang Menggugah Selera--

• 1 sdm saus tiram

• 1/2 bh bawang bombay

• 6 siung bawang putih

• 5 bh bakso sapi, iris

• Penyedap, garam dan lada bubuk secukupnya

BACA JUGA:Dewan Mukomuko Dukung Pembangunan Sarana Olahraga untuk Kemajuan Dunia Olahraga Daerah

Cara membuat:

1. Potong-potong wortel, jamur kuping, jamur kancing, sawi, daun bawang, brokoli dan juga kembang kol kemudian cuci bersih, sisihkan.

2. Cincang halus bawang putih dan iris-iris bawang bombay, sisihkan.

3. Tumis bawang putih dan bombay hingga wangi kemudian tambahkan saus tiram, masukkan irisan bakso kemudian aduk rata.

4. Masukkan kembang kol, brokoli dan juga wortel kemudian aduk rata dan tambahkan air secukupnya.

5. Masukkan lada bubuk, garam dan penyedap secukupnya kemudian aduk rata dan koreksi rasa.

6. Masak bahan yang sudah dimasukkan hingga agak empuk kemudian tambahkan saus tomat, dan saus sambal. Aduk rata kembali.

7. Masukkan sawi putih, jamur dan daun bawang. Masak hingga matang dan tambahkan larutan maizena.

8. Matikan kompor, capcay kuah kental siap disajikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: