Cuaca Hujan Enaknya Makan yang Pedas dan Berkuah, Ini Resep Bihun Kuah Pedas Praktis dan Lezat

Cuaca Hujan Enaknya Makan yang Pedas dan Berkuah, Ini Resep Bihun Kuah Pedas Praktis dan Lezat

Cuaca Hujan Enaknya Makan yang Pedas dan Berkuah, Ini Resep Bihun Kuah Pedas Praktis dan Lezat --

• 1 sdt penyedap rasa

• Sejumput gula

• 1 sdm cuka hitam

• 1 sdm kecap asin

BACA JUGA:Resep Mie Ayam Rumahan: Mudah, Cepat, dan Pastinya Lezat

Cara membuat:

1. Campurkan daun bawang, bawang putih, cabai merah, lada bubuk, cabai bubuk, wijen, garam, penyedap rasa, gula, cuka hitam, kecap asin dan minyak panas. Aduk hingga tercampur rata.

2. Rebus bihun dalam air mendidih sampai matang, angkat dan tiriskan.

3. Ambil 1 sendok sayur air panas kemudian masukkan ke dalam bumbu yang sudah dicampur, aduk rata.

4. Masukkan bihun yang sudah di rebus, tambahkan topping sesuai selera.

5. Bihun kuah pedas siap disajikan.

Bagaimana, tertarik dengan resep yang satu ini? selamat mencoba, semoga suka dengan resepnya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: