Sjafruddin Prawiranegara dan Mr Assat, Mantan Pejabat Presiden RI Yang Jarang Dikenal

Sjafruddin Prawiranegara dan Mr Assat, Mantan Pejabat Presiden RI Yang Jarang Dikenal--
Setelah pindah ke Jakarta, pria kelahiran Sumatera Barat, 18 September 1904 itu menjadi anggota parlemen (DPR-RI), hingga duduk dalam Kabinet Natsir menjadi Menteri Dalam Negeri September 1950 sampai Maret 1951. Setelah Kabinet Natsir bubar, ia kembali menjadi anggota Parlemen.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: