Mengenal Penyakit Miopi dan Jenis-Jenisnya Berdasarkan Penyebabnya

Mengenal Penyakit Miopi dan Jenis-Jenisnya Berdasarkan Penyebabnya

Mengenal Penyakit Miopi dan Jenis-Jenisnya Berdasarkan Penyebabnya--

RADARMUKOMUKO.COM – Miopi merupakan salah satu masalah kesehatan mata yang menyebabkan penderita rabun jauh.

Kondisi ini membuat sang penderita miopi tidak dapat melihat benda-benda jarak jauh.

Miopi atau yang lebih di kenal dengan mata minus ini merupakan kondisi di mana cahaya yang masuk ke mata tidak jatuh pada retina sehingga membuat penglihatan tidak melihat dengan jelas.

BACA JUGA:Mengenal Obesitas dan Jenis-Jenisnya Berdasarkan Penyebab Terjadinya Obesitas

Kondisi ini bisa di alami semua kalangan mulai dari anak-anak hingga orang dewasa.

Gejala seseorang yang mengalami masalah miopi adalah seperti sakit kepala, pusing, penglihatan mulai kabur dan tidak bisa membaca tulisan jarak jauh.

Penyakit miopi ini terdapat beberapa jenis yang di kelompokan berdasarkan penyebabnya.

Berikut ini jenis-jenis miopi berdasarkan jenisnya.

Miopi Degeneratif

Jenis penyakit miopi yang pertama adalah miopi degeneratif yang di sebabkan oleh faktor genetik.

BACA JUGA:Tips dan Trik Mengembalikan Berat Badan Ideal Pada Penderita Obesitas Pada Anak

Jenis miopi satu ini membuat bola mata memanjang secara cepat dan membuat penderita mengalami rabun jauh semakin arah seiring bertambahnya usia.

Miopi Tinggi

Jenis miopi yang kedua adalah miopi tinggi di mana kondisi ini yang lebih parah di bandingkan kondisi normal.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: