Cuaca Panas Bikin Gerah, Yuk Cobain Resep Es Nata De Coco Jeruk Nipis dan Sirop Melon yang Menyegarkan
Cuaca Panas Bikin Gerah, Yuk Cobain Resep Es Nata De Coco Jeruk Nipis dan Sirop Melon yang Menyegarkan--
RADARMUKOMUKO.COM – Di musim panas memang asiknya minum yang segar-segar, ada banyak jenis minuman segar, dan kali ini kita buat, jika sedang malas atau mager keluar rumah.
Dengan rasa yang manis di padukan dengan lembutnya nata de coco dan asam segar dari jeruk nipis membuat minuman yang satu ini menjadi primadona di kala panas menerkam.
BACA JUGA:Surga Kuliner di Aceh yang Menawarkan Kelezatan dan Keunikannya, Namanya Sudah Mendunia
BACA JUGA:Sederhana Tapi Dijamin Enak, Gurihnya Bubur Pucuk Labu Ini Bikin Makan Makin Nikmat
Membuat minuman yang satu ini sangatlah mudah, yuk buat, dikutip dari berbagai sumber, ini dia resep dan cara pembuatannya.
Bahan-bahan
• Secukupnya Nada De Coco
• 2 Sdm Sirop Melon
• Gula Pasir
• 250 ml Air
• Secukupnya Es Batu
• 1 Sdt Perasan Jeruk Nipis/ 3 lembar Irisan Jeruk Nipis
BACA JUGA:Resep Rumahan, Ayam Kecap Mentega yang Bikin Nasi Cepat Habis di Rumah
BACA JUGA:Semakin Memanas Perang Palestina dan Israel, Inilah 7 Negara Asia yang Pro Terhadap Israel
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: