Ini Trik Membuat Sambal Kentang Hati Sapi yang Nikmat dan Bikin Lidah Meleleh

Ini Trik Membuat Sambal Kentang Hati Sapi yang Nikmat dan Bikin Lidah Meleleh

Ini Trik Membuat Sambal Kentang Hati Sapi yang Nikmat dan Bikin Lidah Meleleh--

RADARMUKOMUKO.COM – Di Indonesia ada banyak jenis dan ragam makanan yang nikmat, dan kaya akan rempah dan bahan makanan yang segar dan pastinya menyehatkan.

Contohnya makanan yang satu ini di mana hati sapi yang segar, dan kentang yang segar dari pertanian, di padukan dengan sambal yang pedas gurih, manis yang mantap, membuat mulut menjadi bergejolak untuk selalu memakannya.

BACA JUGA:Surga Kuliner di Aceh yang Menawarkan Kelezatan dan Keunikannya, Namanya Sudah Mendunia

BACA JUGA:Sederhana Tapi Dijamin Enak, Gurihnya Bubur Pucuk Labu Ini Bikin Makan Makin Nikmat

Membuatnya sangatlah mudah, yuk masak, dikutip dari berbagai sumber, ini dia resep dan cara pembuatannya.

Bahan-bahan

• 1/2 kg hati sapi rebus sampai keras dan matang, dengan daun salam setelah itu potong dadu

• 3 bh Kentang ukuran sedang, potong dadu goreng sebentar

• 10 cabe merah keriting

• 20 cabe merah rawit

• 2 lbr daun salam

• 3 lbr daun jeruk

• 1 Ruas Lengkuas

Bumbu dihaluskan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: