Resep Khas Dayak Ngaju, Ini Dia Sambal Buah Kecapi yang Nikmat dan Segar

Resep Khas Dayak Ngaju, Ini Dia Sambal Buah Kecapi yang Nikmat dan Segar

Resep Khas Dayak Ngaju, Ini Dia Sambal Buah Kecapi yang Nikmat dan Segar--

RADARMUKOMUKO.COM – Ada banyak macam sambal yang ada di Indonesia, bermacam-macam rasa dengan ciri khasnya masing-masing.

Contohnya, sambal yang satu ini di mana memiliki rasa yang nikmat dan segar, apalagi makan sama nasi panas dan ikan asin, membuat menu ini menjadi sempurna.

BACA JUGA:Baru Tau, Kapur Sirih Bisa Bembuat Makanan Lebih Gurih, Renyah dan Tahan Lama

BACA JUGA:Inilah 4 Makanan Khas Provinsi Jambi yang Super Nikmat dan Wajib Dicoba

Membuat sambal yang satu ini sangatlah mudah, yuk masak, dikutip dari berbagai sumber, ini dia resep dan cara pembuatannya.

Bahan-bahan

• 4 Buah kecapi

• 4 siung bawang merah

• 4-5 buah cabe rawit

• 1/2 bungkus terasi mama suka

• 1 sdt garam

• secukupnya Minyak goreng

BACA JUGA:Kayak lagu, Cantik dan Manis, Begini Cara Membuat Kembang Goyang Renyah Anti Gagal dan Garing

BACA JUGA:Air Rebusan Mie Instan Tidak Perlu Diganti, Mengandung Vitamin dan Cita Rasa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: