Cocok Untuk Anak Kos, Ini Resep Tahu Crispy Cabe Garam yang Lezat, Ekonomis dan Bikin Nagih

Cocok Untuk Anak Kos, Ini Resep Tahu Crispy Cabe Garam yang Lezat, Ekonomis dan Bikin Nagih

Cocok Untuk Anak Kos, Ini Resep Tahu Crispy Cabe Garam yang Lezat, Ekonomis dan Bikin Nagih--

RADARMUKOMUKO.COM – Sebagai anak kos biasanya lebih sering beli makanan dari pada masak sendiri di rumah karena alasannya lebih hemat dan praktis, padahal banyak menu ala anak kos yang ekonomis namun tetap lezat dan juga praktis, salah satunya tahu cabe garam.

Menu yang satu ini tergolong cukup sederhana karena hanya menggunakan tahu sebagai bahan utamanya, rasa yang dihasilkan dari makanan ini gurih dan juga pedas sesuai dengan namanya. Selain itu, tahu yang dibeli dengan harga ekonomis bisa jadi banyak loh jika di olah menjadi menu yang satu ini.

BACA JUGA:Catat Tips Goreng Ikan Supaya Tidak Meletup dan Lengket Hingga Tulangnya Rapuh, Rahasianya Ada di Sini

BACA JUGA:Rasanya Gurih Pedas Sungguh Meresap Menu Desa Hingga Kota, Ini Resep Gulai Jantung Murah Tapi Tidak Murahan

Langsung saja, dikutip dari berbagai sumber, begini cara membuat tahu cabe garam ala anak kos:

Bahan-bahan:

• 8 bh tahu putih atau secukupnya

• Tepung serbaguna secukupnya

• Garam, gula pasir dan penyedap rasa secukupnya

• 3 siung bawang putih

• Daun bawang secukupnya (opsional)

• 10 bh cabe rawit/sesuai selera

• Minyak goreng secukupnya

BACA JUGA:Ini Resep Klepon Labu Parang yang Menggoda Mata dan Lidah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: