Tidak Digoreng, Tanpa Mixer Bisa Bikin Roti Empuk Cuma Pakai Teflon di Dapur

Tidak Digoreng, Tanpa Mixer Bisa Bikin Roti Empuk Cuma Pakai Teflon di Dapur

Tidak Digoreng, Tanpa Mixer Bisa Bikin Roti Empuk Cuma Pakai Teflon di Dapur--

RADARMUKOMUKO.COM – Roti bisa jadi salah satu pilihan sarapan yang tepat karena kandungan karbohidrat yang tinggi, ada berbagai macam jenis varian roti yang di jual dipasaran hingga saat ini.

Kali ini kita menyediakan resep roti teflon, tanpa harus diuleni dan juga menggunakan mixer kamu bisa membuat roti yang super empuk mirip dengan donat tanpa harus di goreng, jadi lebih sehat dan hemat minyak tentunya.

BACA JUGA:Sedap Bersama Mantap Sekelurga, Resep Ayam Teriyaki Ala Hokben yang Bisa Buat Sendiri di Rumah

BACA JUGA:Tips Merebus Telur Dalam Magic Com Agar Tidak Pecah dan Mudah Dikupas, Bisa Tanpa Air

Penasaran seperti apa roti yang dimaksud dan bagaimana cara membuatnya? Langsung simak di bawah ya.

Bahan-bahan:

• 145 ml air putih/susu uht

• 1 sdm skm

• 1 sdm gula pasir

• 1 sdt ragi

• 200 gr tepung terigu protein sedang

• 1 sdm minyak goreng

BACA JUGA:Simak, Ini Resep Opor Ayam Kekinian Rasanya Lebih Enak dan Mantap

BACA JUGA:Menghilangkan Dahaga, Ini Resep Es Teler Segar dengan Aroma yang Menggugah Selera

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: