Sering Mengganggu, Begini Cara Mengusir Cicak di Rumah Hanya dengan Cara Tradisional

Sering Mengganggu, Begini Cara Mengusir Cicak di Rumah Hanya dengan Cara Tradisional

Sering Mengganggu, Begini Cara Mengusir Cicak di Rumah Hanya dengan Cara Tradisional--

RADARMUKOMUKO.COM – Sudah bukan menjadi hal yang aneh lagi apabila cicak merupakan hewan yang tinggal di rumah.

Meski sudah terbiasa hidup berdampingan dengan manusia, bukan berarti manusia bisa menerima cicak begitu saja.

Sejumlah orang bahkan ada yang merasa ngeri dengan bentuk serta penampilan dan suara dari cicak itu sendiri.

Selain itu, ada pula diantara mereka yang phobia dengan hewan yang satu ini meskipun sebenarnya hewan tersebut tidaklah berbahaya.

BACA JUGA:Penyebab Rebusan Telur Susah Dikupas dan Sering Alami Pecah, Bigini Caranya

BACA JUGA:Tanpa Tepung Juga Enak, Resep Udang Goreng Bumbu Bawang Ini Wanginya Menggugah Selera

Nah, buat kamu yang mungkin merasa benci dengan hewan yang satu ini, tidak perlu khawatir karena terdapat beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan cicak di rumah.

1.  Gunakan cairan pengusir nyamuk

Cara pertama yang dapat dilakukan untuk menghilangkan cicak di rumah adalah dengan menggunakan cairan pengusir nyamuk.

Kamu hanya perlu menyemprotkan atau mengoleskan cairan tersebut pada tempat yang sering dilewati oleh cicak.

Atau, kamu juga dapat menyemprotkan pada area -area tersembunyi di mana cicak itu berada.

2.  Turunkan suhu ruangan

Apabila ruangan rumah atau kamarmu menggunakan AC, maka kamu dapat menurunkan suhu AC tersebut untuk mengusir cicak.

Hal ini disebabkan karena cicak tidak suka dengan suhu yang dingin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: