Kecil-kecil Tapi Nikmat, Ini Resep Telur Puyuh Asam Manis yang Menggugah Selera

Kecil-kecil Tapi Nikmat, Ini Resep Telur Puyuh Asam Manis yang Menggugah Selera

Kecil-kecil Tapi Nikmat, Ini Resep Telur Puyuh Asam Manis yang Menggugah Selera --

RADARMUKOMUKO.COMTelur puyuh merupakan salah satu bahan makanan yang memiliki kenikmatan di atas telur yang lainnya.

Banyak seakli ragam olahan dari bahan makanan yang satu ini, dari di sate, di goreng dan banyak macam lainnya, contohnya menu yang satu ini, dimana rasa nikmat dan tekstur yang khas dari telur puyuh, di padukan dengan saos asam dan manis, membuat makanan yang satu ini menjadi primadona.

BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Bihun Goreng, Mudah dan Praktis Bisa Jadi Ide Jualan

BACA JUGA:Cuma Pakai Kentang, Resep Pempek Sederhana Ini Rasanya Tak Kalah Enak dengan Pempek Ikan

Enak dan simpel dalam membuatnya, di jamin tidak rugi kalo menyajikannya untuk keluarga, pasti suka. Jangan berlama-lama ini resep dan cara pembuatannya.

Bahan-bahan :

•  10 butir telur puyuh (sudah di rebus)

•  1/2 bungkus tepung serbaguna

•  Secukupnya air

•  Secukupnya minyak goreng

•  2 siung bawang putih

•  1 batang daun bawang

•  1 sdm saus tiram

•  1 sdm kecap manis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: