10 Perguruan Tinggi dengan Kinerja Media Sosial Terbaik
10 Perguruan Tinggi dengan Kinerja Media Sosial Terbaik--
RADARMUKOMUKO.COM – Sebagai upaya mendorong transformasi pendidikan tinggi melalui Program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi (Ditjen Diktiristek) yang umumnya digelar Selama satu tahun sekali.
Dalam rangka akan dilaksanakannya Anugerah Humas Diktiristek tahun 2022 ini, Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah III mengapresiasi setinggi-tingginya kepada kinerja hubungan masyarakat perguruan tinggi yang telah mengirimkan laporan Kinerja Media Sosial pada 26 September 2022 atas kontribusinya dalam mendisimilasikan transformasi pendidikan tinggi dan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM).
BACA JUGA:Ternyata UNAND Bukan Nomor 1 di Sumbar, Ini Kampus no 1 di Sumbar Versi UniRank
Setelah melewati proses seleksi, LLDikti Wilayah III telah menentukan 10 Perguruan Tinggi dengan laporan media sosial terbaik sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan untuk sekaligus maju di tingkat nasional ke dalam ajang Anugerah Humas Diktiristek Tahun 2022.
Adapun 10 Perguruan tinggi terpilih, diantaranya :
1. Universitas Tarumanegara
2. Universitas Guna darma
3. Universitas Bina Nusantara
4. Universitas Multimedia Nusantara Jakarta
5. Universitas Esa Unggul
6. Universitas Bina Sarana Informatika
7. Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka
8. Universitas Budi Luhur
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: