Dikenal Sakti Mandraguna, Suku Asmat Mampu Datangkan Petir Hingga Angin Topan

Dikenal Sakti Mandraguna, Suku Asmat Mampu Datangkan Petir Hingga Angin Topan

Dikenal Sakti Mandraguna, Suku Asmat Mampu Datangkan Petir Hingga Angin Topan--

RADARMUKOMUKO.COM - Salah satu suku yang dikenal sakti adalah, Suku Asmat di Papua, tepatnya di Kabupaten Asmat. Suku Asmat sangat terkenal, bukan saja di dalam negeri, tapi juga hingga mancanegara. 

Keahlian orang Asmat paling memukau adalah kemampuan merela mengukir kayu tradisional dengan ornamen-ornamen perahu dan sebagainya. 

Juga dalam kehidupan pembagian tugas antara laki-laki dan perempuan di Suku Asmat kerap dibahas, karena sedikit ada perbedaan. 

BACA JUGA:Penjajah Belanda Saja Babak Belur Menghadapi 4 Suku Terkuat di Indonesia Berikut Ini

Dimana di Suku Asmat perempuan justru memiliki tugas paling besar. Orang-orang Asmat menempatkan perempuan sebagai tulang punggung keluarga.

Tidak hanya bertanggung jawab mengurus anak dan rumah, perempuan di pedalaman Asmat juga turut bertanggung jawab terhadap terkecukupannya bahan makanan bagi rumah tangganya. 

Tak heran jika dengan mudah ditemui mama-mama berperahu untuk membantu suaminya mencari bahan makanan, termasuk memangkur sagu di hutan.

BACA JUGA:7 Suku Pendatang Dari Berbagai Negari Yang Sudah Menjadi Warga Indonesia Asli

Mereka menyiapkan makanan, menjaring ikan, mencari kayu bakar, mengambil air, menebang pohon sagu, hingga ikut membantu pembangunan rumah untuk tempat tinggal keluarga.

Suku Asmat juga dikenal dengan kemampuannya, bukan saja miliki fisik yang kuat, tapi juga kabarnya orang Asmat memiliki kemampuan magic yang luar biasa.

Bahkan dalam kehidupan sehari-hari masyarakat suku ini banyak yang berbau mistis. 

Segala sesuatu yang mereka kerjakan setiap harinya mulai dari berburu, mencari ikan, hingga menebang pohon sagu, semuanya harus melalui sebuah perhitungan tertentu, mirip dengan pimbon yang ada di Pulau Jawa.  

BACA JUGA:Meludahi Mempelai, Menginjak Tamu Hingga Menangis Satu Bulan, Tradisi Unik Suku Dunia

Suku Asmat memiliki sebuah kepercayaan unik bahwa diri mereka berasal dari alam lain yang berada yang terletak tepat di arah Matahari tenggelam. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: