Inilah Daerah Termakmur yang Ada di Provinsi Jambi

Inilah Daerah Termakmur yang Ada di Provinsi Jambi

Inilah Daerah Termakmur yang Ada di Provinsi Jambi--

RADARMUKOMUKO.COMProvinsi Jambi merupakan salah satu provinsi yang ada di pulau Sumatera yang memiliki kekayaan yang cukup besar.

Provinsi yang memiliki luas wilayah mencapai 49.026.579 kilometer persegi ini menjadi salah satu wilayah dengan potensi ekonomi yang cukup besar.

BACA JUGA:Inilah Deretan Kota Paling Maju di Sumatera Barat, Nomor 2 Tempat Wisata Jam Gadang

 Sehingga tak heran jika provinsi ini memiliki sejumlah wilayah yang tergolong makmur.

Berikut adalah daerah terkaya di provinsi Jambi berdasarkan PDRB per kapita tahun 2021.

1. Kabupaten Tanjung Jabung Barat

Kabupaten Tanjung Jabung Barat berada di posisi pertama sebagai daerah terkaya di provinsi Jambi.

Wilayah ini memiliki produk domestik regional perkapita sebesar Rp131,12 juta.

BACA JUGA:Pernikahan Viral Pemuda Sambas, Ini Kisahnya Menikahi Wanita Usia 41 Tahun yang Ternyata adalah Sahabat Ibunya

2. Kabupaten Tanjung Jabung Timur

Di posisi kedua ada Kabupaten Tanjung Jabung Timur.

Daerah ini memiliki besar produk domestik regional bruto perkapita mencapai Rp94,4 juta.

3. Kota Sungai Penuh

Kota Sungai Penuh berada di posisi ketiga sebagai daerah yang termasuk kaya di provinsi Jambi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: