Ini Dia Cara Mengukus Pisang yang Lezat, Tidak Menghitam, dan Tidak Lembek

Ini Dia Cara Mengukus Pisang yang Lezat, Tidak Menghitam, dan Tidak Lembek

Ini Dia Cara Mengukus Pisang yang Lezat, Tidak Menghitam, dan Tidak Lembek--

2. Iris-iris pisang terlebih dahulu menjadi beberapa bagian dengan potongan miring.

3. Kemudian, letakkan pisang di saringan kukusan. Pastikan posisi bagian kulit tepat diatas kukusan serta hindari menempelkan bagian daging pisang di atas kukusan.

4. Lalu, masukan Saringan tersebut ke dalam panci Kukusan yang sudah diisi air.

5. Setelah itu, nyalakan api kompor dan tutup panci dan kukus pisang selama 15 menit.

6. Setelah 15 menit, tekstur pisang akan menjadi empuk. Angkat bagian pisang yang sudah dikukus dari tempat kukusan.

7. Pisang kukus lezat tanpa lembek dan menghitam pun siap dinikmati.

BACA JUGA:7 Ritual Berhubungan Lawan Jenis Paling Nyeleneh di Dunia

Perlu diingat bahwa sebagian orang biasanya akan mengukus pisang dalam kondisi air yang sudah mendidih.

Agar hasil pisang kukus menjadi maksimal, sebaiknya masukan pisang ke dalam panci saat air masih dingin alias dari mulai mendidih.

Selain supaya hasil pisang kukus menjadi maksimal, menaruh pisang saat air belum mendidih juga bertujuan untuk menjaga bentuk pisang agar tetap cantik dan tidak menghitam.*

Artikel ini sudah terbit di BrilioFood dengan judul “Trik mengukus pisang agar warna tetap cerah, kulit utuh, tidak menghitam, dan kelembekan” 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: