Yuk Intip Manfaat Dari Buah Pir yang Banyak Tidak Diketahui oleh Orang-orang

Yuk Intip Manfaat Dari Buah Pir yang Banyak Tidak Diketahui oleh Orang-orang

Buah pir kaya akan manfaat--pixabay

RADARMUKOMUKO.COM - Buah Pir merupakan salah satu jenis buah yang memiliki kandungan nutrisi yang baik bagi kesehatan tubuh.

Buah ini, memiliki bentuk yang agak lonjong dengan ujung yang Runcing. Wah ini pun memiliki warna yang beragam mulai dari hijau hingga kuning segar.

Salah satu kandungan nutrisi yang terkandung dalam buah Pir adalah vitamin C. Vitamin C yang ada dalam dua per ini mampu meningkatkan Stamina dan menjaga kekebalan tubuh, menjaga antioksidan yang mampu melawan kerusakan sel, menjaga metabolisme dan radikal bebas.

BACA JUGA:Pria Yang Ancam Pengendara Sambil Bawa Pistol, Gunakan Mobnas Nomor Plat Polri Ditangkap

Melansir dari Halodoc dan Sumeks.co, Mengonsumsi dua buah Pir dalam satu hari sudah dapat memenuhi kebutuhan serat harian lho.

Selain itu, buah Pir juga memiliki kandungan serat pektin yang dapat membantu meningkatkan kesehatan sistem pencernaan serta membantu melancarkan pergerakan usus dan mengurangi rasa kembung.    

Tak hanya itu, gue juga memiliki kandungan flavonoid, vitamin K, dan tembaga yang cukup tinggi sehingga dapat bermanfaat untuk melawan Peradangan.

BACA JUGA:Punya Masalah Rambut Rontok yang Berlebihan? Begini Cara Mengatasinya

Buah Pir juga memiliki kandungan anthocyanin dan asam sinamat yang dipercaya dapat mencegah tubuh dari berbagai jenis penyakit kanker.

Tak berhenti sampai di situ, buah Pir juga dapat membantu menjaga kesehatan tulang.

Hal ini disebabkan karena buah Pir memiliki kandungan vitamin K dan saat Boron yang dapat menjaga kesehatan tulang agar tetap kuat serta menambah kepadatan mineral.

Selain itu, kandungan vitamin K yang ada pada buah Pir juga dapat mencegah berbagai jenis penyakit tulang seperti osteoporosis, dan juga dapat mengobati Peradangan pada sendi.

Terakhir, dengan mengkonsumsi buah pir setiap hari ternyata ampuh intuk menjaga kesehatan jantung.

Hal ini disebabkan karena buah Pir memiliki kandungan flavonoid yang dapat membantu meningkatkan kesehatan jantung, serta menjaganya agar terhindar dari kadar kolestrol jahat pada tekanan darah.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: