Hadapi Dampak El Nino, Ini Strategi yang Disiapkan Pemerintah

Hadapi Dampak El Nino, Ini Strategi yang Disiapkan Pemerintah

Dampak El Nino sangat mengkhawatirkan -Ilustrasi-Berbagai sumber

RADARMUKOMUKO.COM - Diprediksi akan terjadi El Nina beberapa wilayah Indonesia akan mendapatkan dampaknya.

Dalam hal ini pemerintah mempersiapkan beberapa strategi untuk menghadapi dampak yang akan menyerang Indonesia ini.

Diketahui fenomena El Nino di prediksi akan rerjadi Agustus mendatang.

BACA JUGA:KPM yang Tidak Layak Menerima BLT, Diminta Untuk Kembalikan Uang

Pemerintah telah mempersiapkan strategi untuk menangani dampak dari fenomena tersebut melalui Kementerian Pertanian (Kementan) dan Menteri Koordinator

.

Akibat dari fenomena El Nino yang terjadi akan berbahaya jika tidak di antisipasi.

Diketahui fenomena ini menyebabkan perubahan suhu cuaca. Suhu cuaca akan menjadi sangat panas dan dapat menyebabkan kekeringan karena kemarau panjang.

Sebanyak 32 provinsi yang ada di Indonesia akan terkena dampak fenomena ini yang berakibat terjadinya kemarau panjang dan kekeringan.

Sebagai antisipasi, pemerintah mengambil kebijakan untuk menghadapi fenomena El Nino ini.

BACA JUGA:Pemicu Kanker, Alasan Mie Instant Ini Dilarang di Luar Negeri

Dalam sektor pertanian, Pemerintah melalui Kementerian Pertanian dan Menteri Koordinator telah menyusun strategi.

Strategi dari Kementan berupa memberi dorongan kepada para petani untuk ikut dalam program asuransi usaha tani (AUTP).

Selain itu, dalam menghadapi kemarau jangka panjang akan dibuat sebuah gerakan serbu El Nino.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: