Mengenal Buah Bit dan Manfaatnya yang Jarang Orang Ketahui

Mengenal Buah Bit dan Manfaatnya yang Jarang Orang Ketahui

Buah Bit-Ilustrasi-pixabay

Hal tersebut sangat bermanfaat untuk melancarkan pencernaan dan dapat mencegah sekaligus menyembuhkan sembelit.

BACA JUGA:High Level Meeting, Sumbatan Utama Pengembangan UMKM di Mukomuko Terkait Persoalan Listrik

3. Mencegah kerusakan sel

Kandungan antioksidan yang dimiliki oleh buah ini sangatlah tinggi. Maka kandungan tersebut dapat membantu mempertahankan kerusakan sel.

Selain itu, kandungan antioksidan dalam buah bit juga dapat membantu melawan berbagai macam radikal yang merugikan bagi tubuh.

Artikel ini dibuat dan dikutip berdasarkan referensi dari berbagai sumber 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: