RADARMUKOMUKO.COM – Es semlo merupakan salah satu minuman tradisional.
Minuman ini sudah sangat jarang di temui. Minuman es semlo berasal dari Yogyakarta yang menjadi minuman terbuat dari bahan-bahan rempah yang menyehatkan.
Es semlo memiliki citarasa yang nikmat dan menyegarkan dan bisa di variasi dengan berbagai bahan.
BACA JUGA:Punya Wajah yang Tidak Simetris? Begini Cara Alami untuk Mengatasinya
BACA JUGA:Resep Kue Pukis Pisang Keju: Warisan Kuliner Nusantara dengan Sentuhan Modern Cocok Untuk Dicoba
Pada ulasan kali ini akan dibagikan minuman es semlo bihun jelly yang nikmat dan lezat.
Berikut ini resep dan cara membuatnya.
Bahan-bahan :
• Buah pisang kepok
• Jeruk nipis
• Kayu manis
• Cengkeh
• Kayu secang
• Daun pandan
• Gula pasir