RADARMUKOMUKO.COM – Drama Korea terbaru berjudul BRANDING IN SEONGSU akan menjadi salah satu drama Korea yang siap untuk menemanimu.
Drama Korea ini akan mengisahkan tentang kehidupan dua karakter yang bertukar tubuh secara tidak terduga.
Akibatnya, kisah tersebut akan membawa konflik, komedi, serta refleksi tentang bagaimana kebahagiaan dan kesuksesan dalam dunia kerja yang cukup kompetitif.
Drama Korea ini akan dibintangi oleh berbagai aktris dan aktor ternama Korea Selatan salah satunya adalah Kim Ji Eun yang berperan sebagai karakter utama Kang Na Eon.
BACA JUGA:Ingin Gigi Rapi dan Putih Tanpa Repot? Coba Lakukan 5 Cara Ini
BACA JUGA:APD Ajak Jaga Kemurnian Suara Rakyat, Memilih Bukan Karena Pemberian Calon
Kemudian ada Park So Lomon yang akan berperan sebagai So Eun Ho yang merupakan pemeran utama pula.
Lalu ada pula, Yang Hye Ji, Kim Ho Young, Jung Yi Rang, Ahn Yun Hong, dan masih banyak lagi.
BRANDING IN SEONGSU, mengisahkan dua pekerja yaitu So Eun Ho dan Kang Na Eon.
Mereka adalah seorang karyawan yang bekerja di industri pemasaran yang sangat kompetitif.
So Eun Ho merupakan seorang pekerja magang yang bertanggung jawab dan dikenal karena kelucuan dan penampilannya awet muda.
Meskipun menjalani hidup yang ia jalani selama ini dengan semangat, dia secara tiba-tiba memasuki pasar kerja dan memulai magang di sebuah agensi pemasaran.
BACA JUGA:Resep Rumahan Simpel yang Bisa Buat Keluarga Bahagia, Ikan Kembung Bumbu Kuning Yang Nikmat
BACA JUGA:Duel Smartphone Poco X6 Pro vs Poco F5, Harga Jauh Beda Kualitas Hampir Sama
Namun, hubungannya dengan bosnya dan Kang Na Eon tidak berjalan mulus.