Simpel Namun Langsung Habis Jika Sudah Disajikan, Ca Kwetiauw yang Mantap dan Jadi Favorit Keluarga

Selasa 06-02-2024,18:30 WIB
Reporter : Intan Saputri
Editor : Fitriani

RADARMUKOMUKO.COM – Kwetiauw merupakan makanan asli khas Tionghoa yang terkenal dengan makanan yang kaya akan rasa dan balance atau Simbang di lidah, ada banyak sekali varian makanan yang satu ini, ada yang kuah ada yang kering, dan apasih yang membedakan kwetiauw dengan mie yang lain?. Kwetiauw memiliki tektur tang kenyal dan pipih melebar, mudah menyerap bumbu sehingga sangat nikmat saat di makan.

Kwetiau yang satu ini memiliki rasa yang guruih sedap, di padukan dengan sayur dan bakso sapi membuat makanan ini menjadi sangat mempesona, yang belum pernah makan wajib coba deh.

BACA JUGA:Jauhi Pertemanan Toxic, Ini Dia 5 Cara Memilih Teman yang Baik Agar Tak Salah Pergaulan

BACA JUGA:5 Cara Agar Kamu Bisa Berhenti Jadi Orang Gak Enakan, Stop Menyenangkan Orang Lain

Membuat menu yang satu ini sangatlah mudah, dikutip dari berbagai sumber, ini dia resep dan cara pembuatannya.

Bahan-bahan

• 200 gr kwetiauw basah

• 150 gr tauge, petik ekor, cuci bersih

• 100 gr sawi, cuci bersih potong"

• 10 buah bakso sapi, iris tipis

• 2 butir telur

• 5-10 buah cabe rawit utuh

• 1 sdm bawang merah goreng, buat taburan

• 1 sdm minyak untuk menumis

BACA JUGA:Jangan Salah Paham, Les Tambahan Bukanlah Jawaban untuk Nilai Anak yang Menurun

Kategori :