Jurusan lain yang juga cocok bagi kalian yang memiliki ketertarikan di dunia desain adalah jurusan Arsitektur. Jurusan ini terfokus dalam mendesain dan merancang sebuah bangunan.
5. Jurusan Desain produk
Di era sekarang jurusan yang juga di butuhkan adalah jurusan Desain Produk. Kekreativitasan dalam mendesain produk dapat menjadi alasan sebuah produk diminati oleh konsumen.
BACA JUGA:Mengawali Tugas, Kapolres Mukomuko AKBP Yana Supriatna Pimpin Apel Perdana
6. Jurusan Fashion Desain
Terakhir jurusan desain yang tak akan kelah hilang adalah jurusan fashion desain. Jurusan ini sangat cocok bagi kalian yang dengan dunia fashion style.
Dalam jurusan ini kalian akan belajar terkait dengan perancangan dan mendesain sebuah pakaian yang unik dan menarik.
Itulah jurusan bagi kalian yang menyukai desain. Semoga bermanfaat.*