Negara-negara Ini Akan Membayarmu Apabila Kamu Ingin Tinggal Disana, Kamu Tertarik?

Sabtu 16-12-2023,08:30 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 1
Editor : Fitriani

2. Mauritius

Negara yang terletak di kawasan Afrika ini menawarkan sebesar 20.000 rupe Mauritius atau setara dengan 6,9 juta kepada bisnis startup yang pindah ke negara ini.

Mauritius merupakan sebuah negara terpencil yang memiliki keindahan alam bak surga serta satwa laut dan iklim yang luar biasa.

BACA JUGA:Drakor THE STORY OF PARK’S MARRIAGE CONTRACT Terkena Kasus Dugaan Plagiarisme Desain Hanbok

Agar dapat memenuhi syarat mendapatkan hibah, warga asing harus menunjukkan ide bisnis yang unik serta menguntungkan kepada panitia atau pemerintah setempat.

3. Spanyol

Salah satu negara maju di Eropa ini juga akan membayar warga asing apabila ingin bekerja dan menetap di sana adalah Spanyol.

Hal tersebut disebabkan karena saat ini rumah-rumah dan tempat-tempat usaha banyak ditinggalkan oleh para penduduknya sehingga meninggalkan gedung kosong yang perlu renovasi.

Hal itulah yang disebabkan banyak dewan daerah mengambil inisiatif untuk merevitalisasi kota mereka dengan memberikan insentif kepada orang-orang terampil untuk pindah ke sana.

Salah satu tempat tersebut adalah kota Ponga, Asturitas, di mana setiap keluarga akan menerima 3000 euro atau setara dengan 50,4 juta untuk membantu mereka menetap.*

Kategori :