Timnas Thailand dan Indonesia Lakukan Pertandingan Uji Coba Untuk Persiapan Piala Asia 2023, Inilah Lawannya

Senin 11-12-2023,15:30 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 2
Editor : Fitriani

RADARMUKOMUKO.COM – Indonesia dan Thailand merupakan negara yang berhasil masuk ke babak 16 besar dalam ajang Piala Asia 2023 yang berasal dari ASEAN.

Dalam mempersiapkan permainan dan performa untuk Piala Asia 2023, ternyata tidak hanya Timnas Indonesia yang akan melakukan pertandingan uji coba.

Timnas Thailand juga merencanakan akan melakukan pertandingan uji coba.

BACA JUGA:Tepung Beras dan Susu: Kombinasi Alami untuk Membersihkan dan Mencerahkan Kulit

Dalam persiapan jelang Piala Asia 2023, Timnas Indonesia akan merencanakan melakukan pertandingan uji coba dengan negara Libya.

Pertandingan ini di lakukan untuk menyiapkan para pemain Timnas Indonesia melawan tim berat dalam ajang Piala Asia.

Pasalnya Timnas Indonesia masuk ke grup berat yaitu grup D yang berisi Jepang, Irak dan Vietnam.

Agenda pertandingan uji coba Timnas Indonesia lawan Libya direncakana  akan di lakukan pada 2 dan 5 Januari 2023.

BACA JUGA:Mark Zuckerberg: Kebiasaan Membaca Buku yang Menginspirasi

Berbeda dengan Timnas Thailand, dalam persiapan untuk pertandingan Piala Asia 2023 Timnas Thailand akan melakukan pertandingan uji coba dengan lawan yang tak main-main.

Timnas Thailand akan melakukan pertandingan uji coba dengan tim yang kuat dan juara yaitu Timnas Jepang.

Pertandingan yang di lakukan antara Thailand dan Jepang ini di rencakan akan di lakukan pada 1 Januari 2024 di Tokyo, Jepang.

Walaupun hanya pertandingan uji coba, tim Jepang di percaya akan tetap bermain secara serius.*

 

Kategori :