Dia pun berusaha untuk bekerja demi bertahan hidup.
BACA JUGA:10 Negara Paling Ramah di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?
Meskipun drama ini memiliki plot yang cukup serius, namun dalam beberapa adegan juga menawarkan sejumlah komedi yang akan membuat kita terhibur.
3. THE HEAVENLY IDOL
THE HEAVENLY IDOL merupakan drama Korea yang berkisah tentang seorang Idol yang tubuhnya dimasuki oleh malaikat bernama Pountex Lembrary.
Idol tersebut bernama Woo Yeon Woo yang merupakan anggota dari grup band Wild Animal.
Meskipun begitu populer, dirinya harus sudah tampil di atas panggung. Namun, karena tingkah si malaikat yang tak mahir menari dan menyanyi, penampilannya pun malah mencuri perhatian.
BACA JUGA:Resep Mie Aci Cirambay Pedas yang Enaknya Juara, Cobain di Rumah Yuk
Seiring berjalannya waktu, idol tersebut pun semakin dikenal, dan sang malaikat mulai terasa nyaman berada di dalam tubuh idol tersebut.
Transformasi dramatis yang idol dengan tingkah lakunya yang lucu dijamin akan membuat kita terhibur.
4. BRAIN WORKS
Drama Korea bergenre komedi ini mengisahkan tentang aksi antara dokter ahli saraf dan juga detektif.
Shin Ha Ru, merupakan seorang individu yang penuh keyakinan dengan kemampuannya, namun sayang kurang memiliki empati terhadap orang lain.
Disisi lain, seorang detektif bernama Myung Se terkenal dengan sosok yang tegas dan seringkali berbicara kasar, namun memiliki hati yang baik dan perhatian terhadap sesama.
Mereka dipertemukan secara tidak sengaja dan harus bekerja sama untuk menyelesaikan sebuah kasus kriminal.*