RADARMUKOMUKO.COM – Halo penggemar seafood, kali ini kita bakal bahas makanan berbahan dasar udang yang memiliki rasa yang mantap.
Dengan rasa asam, pedas, manis gurih, di padukan dengan daging udang yang mantap, membuat makanan ini menjadi mempesona di mata dan lidahmu dan bisa menggoyahkan nafsu makan yang di tahan-tahan.
BACA JUGA:Jangan Dianggap Remeh! Inilah Dampak dari Kurang Tidur Terhadap Kesehatan Mental
Yuk masak, dikutip dari berbagai sumber, ini dia resep dan cara pembuatannya .
Bahan-bahan
• 500 gram udang
Bumbu yang diiris:
• 3 Siung Bawang Putih
• 3 Bawang merah
• 1 ruas Jahe
• 3 cabe ijo besar
• 2 Cabe merah besar
BACA JUGA:Wanita Yang akan Selalu Disayangi Pria Sampai Mati, Harus Seperti Ini
Bahan- Bahan lainnya:
• 1 Sdm saus cabe