RADARMUKOMUKO.COM – Menjaga kesehatan sangatlah penting terutama di saat seperti ini cuaca yang tidak menentu.
Salah satu cara untuk menjaga kesehatan adalah dengan menjaga asupan makanan.
Terdapat berbagai makanan yang menyehatkan salah satunya adalah sandwich. Olahan satu ini memiliki cita rasa yang lezat dan nikmat.
Sering kali seseorang enggan untuk membuat sandwich karena di rasa sulit. Ingin membeli takur kemahalan.
BACA JUGA:11 Telur Bisa Dimakan, Diantaranya Menjadi Makanan Mewah Termahal Hanya Orang Kaya Mampu Beli
BACA JUGA:Nama dan Profesi 11 Anak Soekarno, Megawati Hingga Ayu Gembirowati
Tenang, membuat sandwich sangat mudah dan praktis. Berikut ini cara untuk membuat sandwich. Sebelum itu perlu di siapkan terlebih dahulu bahan-bahan yang dibutuhkan.
Berikut ini bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat sandwich :
• Roti
• Minyak zaitun
• Glasir balsamic
• Garam
• Bubuk cabai
• Merica Basil
• Cuka anggur merah