Kandungan Bunga Rosella dan Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh

Sabtu 23-09-2023,06:22 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 2
Editor : Fitriani

Bunga rosella juga dpaat bermanfaat untuk menjaga kesehatan hati. Berdasarkan hasil studi menunjukan bahwa mengkonsumsi bunga rosella membantu memperbaiki hati. 

BACA JUGA:Manfaat Kunyit Bagi Kesehatan dan Efek Samping Penggunaan Kunyit yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:Ini Dia Manfaat dan Bahaya Gandum Bagi Tubuh

Mencegah Resiko Kanker

Bunga rosella juga mampu mencegah resiko kanker hal ini karena bunga rosella mengandung polifenol. Senyawa tersebut dapat mencegah pertumbuhan sel kanker akibat radikal bebas.

Menjaga Kesehatan Sistem Pencernaan

Terakhir bunga rosella juga bermanfaat untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan serta melancarkan sistem pencernaan seperti sembelit.*

Kategori :