Resep Bumbu Kacang Siomay Super Lezat, Sederhana dan Mudah Dibuat di Rumah

Selasa 19-09-2023,08:30 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 3
Editor : Fitriani

•  Penyedap rasa secukupnya

•  1 buah kentang rebus, haluskan

•  4 helai daun jeruk perut

BACA JUGA:Resep Ayam Ungkep Bumbu Kuning Meresap Hingga ke Tulangnya, Cocok untuk Stok Lauk di Rumah

BACA JUGA:Penambah Nafsu Makan! Begini Resep Sambal Ikan Teri Sederhana yang Bikin Nagih

Cara membuat:

1 . Panaskan minyak. Goreng kacang tanah, bawang merah, bawang putih dan cabai hingga matang dengan api sedang.

2. Angkat, tiriskan dan biarkan dingin. Setelah dingin, blender semua bahan yang sudah di goreng dengan air kurang lebih 750 ml.

3. Siapkan wajan, tambahkan minyak, penyedap rasa serta daun jeruk dan bahan yang sudah dihaluskan.

4. Kemudian tambahkan gula, garam, dan asam jawa. Masak hingga airnya menyusut, sambil di aduk.

5. Bila air sudah menyusut, masukkan kentang yang sudah di blender. Masak hingga bumbu mengeluarkan minyak. Koreksi rasa.

6. Bumbu kacang siap digunakan.

Itulah tadi resep dan cara membuat bumbu siomay. Bagaimana, tertarik untuk  mencobanya?.*

Kategori :