Keindahan Wisata Danau Laut Tawar di Gayo, Aceh yang Memanjakan Mata

Kamis 07-09-2023,22:09 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 2
Editor : Fitriani

Tidak perlu khawatir untuk berkunjung ke Danau Laut Tawar karena harga tiket masuknya sangat ramah kantong.

Hanya perlu membayar Rp 5.000 wisatawan dapat menikmati keindahan serta ketenangan udara di Danau Laut Tawar.*

Kategori :