Cara Mudah Melihat Chat Whatsapp dengan Sembunyi-sembunyi, Gunakan Fitur Ini Tanpa Terlihat Online

Jumat 21-07-2023,11:00 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 1
Editor : Tim Redaksi RM 1

• Setelah diaktifkan, buka chat yang ingin dibaca pada aplikasi WhatsApp

• Setelah itu, kamu dapat membaca pesan dengan tenang tanpa takut khawatir terlihat sedang online.

BACA JUGA:Spesifikasi Vivo R1 Pro 5G, Diklaim Memiliki Kamera 200 MP dan Akan Menjadi Pesaing iPhone

2. Menggubakan mode privasi

selain menggunakan fitur mode pesawat, kamu dapat menggunakan salah satu fitur yang ada di WhatsApp untuk dapat melihat pesan tanpa terlihat online.

Fitur tersebut berada di menu privasi yang ada di pengaturan WhatsApp.

Cara mengaktifkannya adalah :

• Buka aplikasi WhatsApp

• Kemudian masuk ke menu “Setelan” atau “Pengaturan”

• Kemudian pilih menu “Privasi”

• Untuk mengaktifkan fitur ini, pilih ‘Terakhir dilihat dan online’ lalu ubah pengaturan dari ‘Siapa yang dapat melihat terakhir dilihat saya’ ke ‘tidak ada’

• Setelah itu, kamu dapat melihat pesan WhatsApp tanpa terlihat online

Mudah bukan?*

Artikel ini telah terbit di ayojakarta.com dengan judul “Cara Baca Chat WhatsApp Tanpa Ketahuan Online, Super Gampang” 

Kategori :